Kamis, 19 November 2020 - 16:54:59 WIB
PELAKSANAAN WISUDA GELOMBANG II DAN III 2020
Dibaca: 9060 kali

Pelaksanaan wisuda gelombang II dan III direncanakan akan dilaksanakan secara offline pada :

Tanggal           :  12, 14 dan 15 Desember 2020

Tempat            :  Auditorium Kampus Sindangsari Universitas Sultan Ageng Tirtayasa

J a m                :  07.30 s.d. selesai

 

 Beberapa ketentuan yang wajib dipatuhi adalah sebagai berikut :

  1. Kuota perhari sebanyak 300 wisudawan, dengan mengisi form pendaftaran disini  
  2. Pendaftaran wisuda mulai tanggal 19 s.d. 30 November 2020
  3. Wisudawan tidak diperkenankan membawa pendamping wisudawan di dalam ruang wisuda (auditorium)
  4. Mobil yang masuk ke kampus Sindangsari Untirta maksimal 3 orang (jika lebih akan diturunkan apapun kondisinya)
  5. Wisudawan wajib melakukan “SWAB-PCR” dan hasilnya dikirim ke form pendaftaran disini paling lambat tanggal 08 Desember 2020
  6. Peserta yang lolos verifikasi akan kami umumkan tanggal 10 Desember 2020
  7. Hal hal lain akan diumumkan lebih lanjut di wisuda.untirta.ac.id/berita
  8. Toga dapat diambil langsung di Koperasi Kokipta dengan menghubungi pengurus koperasi. 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

1. 


Statistik Pengunjung
 

Pengunjung Online : 1
Pengunjung Hari Ini : 2619

Link Terkait
Kuota Tersedia

Gelombang I tahun 2025
Kuota Maksimal : 700 Orang
Jumlah Wisudawan : 462 Orang
Sisa Kuota : 238 Orang